jumlah penduduk benua asia 2021

2024-05-14


Berdasarkan data World Population Data Sheet (WPDS), pada tahun 2020 jumlah penduduk Asia mencapai 4.641.054.775 jiwa. Jumlah tersebut bertambah menjadi 4.726.841.356 pada tahun 2022. Hal tersebut berarti penduduk Asia bertambah sebesar 115,78 juta jiwa dalam kurun waktu dua tahun saja.

Kemudian dari total 6 benua di dunia, Asia menempati urutan pertama soal jumlah populasi. Secara urut, yaitu Benua Asia (4,6 miliar), Benua Afrika (1,3 miliar), Benua Eropa (747 juta), Benua Amerika Selatan / Latin dan Kep.Karibia (653 juta), Benua Amerika Utara (368 juta) dan Benua Oceania (42,6 juta). Punya rencana liburan mengelilingi negara ...

Asia Barat; Tahun Jumlah Pend. ±% p.a. 1950 : 51.216.000 — 1960 : 66.071.000 +2.58%: 1970 : 85.940.000 +2.66%: 1980 : 113.549.000 +2.83%: 1990 : 148.239.000 +2.70%: 2000 : 183.503.000 +2.16%: 2010 : 231.671.000 +2.36%: 2013 : 245.707.000 +1.98%

1. Komposisi berdasarkan Usia. Sebesar 25 persen penduduk Asia berusia di bawah 15 tahun dan 8 persen berusia 65 tahun ke atas. Penduduk Asia yang berusia antara 15 sampai 65 tahun sebesar 67 persen. Hal ini membuktikan sebagian besar penduduk Asia tergolong usia produktif menurut World Population Data Sheet (WPDS, 15). 2. Komposisi berdasarkan Ras

Modul ini disertai materi teks, video pembelajaran dan asesmen online. Berdasarkan data World Population Data Sheet (WPDS), pada tahun 2005 jumlah penduduk Asia mencapai 3.921.000.000 jiwa. Jumlah tersebut bertambah menjadi 4.397.000.000 pada tahun 2015. Ini berarti penduduk Asia bertambah sebesar 476 juta jiwa dalam kurun waktu 10 tahun.

Populasi. Ekonomi. Secara ekonomi, Asia merupakan bagian dari Dunia Kedua, dengan beberapa negara yang dikecualikan yang diaebut sebagai negara-negara Dunia Pertama yaitu Israel, Jepang, Taiwan dan South Korea.

KOMPAS.com - Benua Asia adalah benua terluas sekaligus benua terpadat penduduknya di duna. Simak dinamika penduduk Benua Asia berikut! Pertumbuhan penduduk. Berdasarkan data Worldometers, pada tahun 2010 jumlah penduduk Asia mencapai 4.209.593.693 jiwa. Jumlah tersebut bertambah menjadi 4.641.054.775 jiwa pada tahun 2022.

Bagikan. Bisnis.com, JAKARTA - Banyak negara yang memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia bahkan jumlahnya mencapai jutaan hingga milyaran jiwa. Menurut data dari PBB secara berurutan negara dengan jumlah penduduk terbesar masih diduduki oleh China, India, dan Amerika Serikat.

Wilayah pedalaman Asia relatif lebih jarang penduduknya. Dilihat dari komposisi berdasarkan usia, sebesar 25 persen penduduk Asia berusia di bawah usia 15 tahun dan sebesar 8 persen berusia 65 ke atas. Penduduk Asia berusia antara 15 sampai 65 tahun sebesar 67 persen.

Abstraksi. Hasil Sensus Penduduk (SP2020) pada September 2020 mencatat jumlah penduduk sebesar 270,20 juta jiwa. Jumlah penduduk hasil SP2020 bertambah 32,56 juta jiwa dibandingkan hasil SP2010. Dengan luas daratan Indonesia sebesar 1,9 juta km2, maka kepadatan penduduk Indonesia sebanyak 141 jiwa per km2.

Peta Situs